Lowongan kerja PLN Jawa Barat Desember 2009

Diposkan oleh Work Hard Play Hard

 Pengumuman Rekrutmen PT PLN (Persero)


Tingkat S1/D3 Tahun 2009

1. Persyaratan :

          Lulus S1 atau D3
  • S1 hanya boleh melamar untuk posisi jabatan S1
  • D3 hanya boleh melamar untuk posisi jabatan D3
          Batas Usia
  • S1 : Kelahiran 1984 dan sesudahnya
  • D3 : Kelahiran 1986 dan sesudahnya
          IPK:
  • IPK > 2,75 untuk Teknik
  • IPK > 3,00 untuk Non Teknik
2 Mengisi data pendaftaran melalui STAND PLN di Job Fair Politeknik Piksi di Landmark Convention Hall Bandung mulai tanggal 1 – 3 Desember 2009.
          
3. Satu pelamar hanya diperbolehkan memilih 1 (satu) posisi jabatan sesuai bidang studi
4. Panggilan peserta dan lokasi tes akan diumumkan melalui website www.pln.co.id dan www.pln-jabar.co.id
5. Tahapan Tes Meliputi:
  1. Seleksi Administrasi
  2. GAT
  3. Tes Akademis dan Bahasa Inggris
  4. Tes Psikologi dan diskusi kelompok
  5. Tes Kesehatan
  6. Wawancara
6. Prioritas penempatan sebagai pegawai di luar Jawa – Bali
7.Berkas Lamaran dibawa pada saat Penjelasan Tes Kesehatan (setelah peserta dinyatakan memenuhi kriteria Tes Psikologi dan Diskusi Kelompok)
          
     Kelengkapan berkas lamaran:
  • Surat Lamaran yang ditujukan kepada PT PLN (Persero) c.q. Deputi Direktur Pengembangan SDM dan Talenta
  • Riwayat Hidup (CV)
  • Copy Ijasah/keterangan lulus yang dilegalisir
  • Copy transkrip nilai terakhir yang dilegalisir
  • Copy KTP dan akte kelahiran.
  • Surat keterangan sehat dan tidak buta warna dari dokter umum
  • Pasfoto terbaru ukuran 4 x 6 sebanyak 2 lembar
  • Pernyataan diri di atas materai Rp. 6.000,- yang menyatakan bahwa pelamar :
  • Tidak tersangkut dalam penyalahgunaan narkoba dan zat adiktif lainnya
  • Bersedia ditempatkan di seluruh Indonesia bila diterima sebagai pegawai PLN.
  • Bagi Pelamar dari lulusan program Lintas Jalur (D3 yang meneruskan S1), agar kelengkapan berkas di atas ditambahkan dengan :
    • Transkrip nilai D3 yang dilegalisir
    • Ijazah D3 yang dilegalisir   
     Apabila terdapat perbedaan data antara Soft copy dan hard copy akan mengakibatkan peserta GUGUR dan TIDAK DAPAT meneruskan ke tahapan tes selanjutnya








No.
Posisi / Jabatan

Program Studi


TINGKAT S1


1.
ED (Assistant Engineer/Assistant Operator di Bidang Operator Distribusi
·
Teknik Elektro Industri



Tenaga Listrik)
·
Teknik Elektro Kontrol




·
Teknik Energi Listrik




·
Teknik Listrik




·
Teknik Listrik Industri




·
Teknik Tenaga Listrik








2.
PE (Assistant Engineer Konstruksi / Pemeliharaan di bidang Pembangkit
·
Teknik Elektro Industri



, Gardu Induk, Transmisi dan Distribusi Tenaga Listrik)
·
Teknik Elektro Kontrol




·
Teknik Energi Listrik




·
Teknik Listrik




·
Teknik Listrik Industri




·
Teknik Tenaga Listrik




·
Teknik Mesin




·
Teknik Mesin Industri




·
Teknik Mekatronika




·
Teknik Konversi Energi








3.
EP (Assistant Engineer / Assistant Operator di bidang Pembangkit Tenaga
·
Teknik Elektro Industri



Listrik)
·
Teknik Elektro Kontrol




·
Teknik Energi Listrik




·
Teknik Listrik




·
Teknik Listrik Industri




·
Teknik Tenaga Listrik




·
Teknik Fisika




·
Teknik Mesin




·
Teknik Mesin Industri




·
Teknik Mekatronika




·
Teknik Konversi Energi




·
Teknik Instrumentasi


TINGKAT D3


1.
TDT (Junior Engineer / Operator di bidang Distribusi Tenaga Listrik)
·
Teknik Elektro Industri




·
Teknik Elektro Kontrol




·
Teknik Energi Listrik




·
Teknik Listrik




·
Teknik Listrik Industri




·
Teknik Tenaga Listrik








2.
TPE (Junior Engineer Konstruksi / Pemeliharaan di bidang Pembangkit,
·
Teknik Elektro Industri



Gardu Induk,  Transmisi dan Distribusi Tenaga Listrik)
·
Teknik Elektro Kontrol




·
Teknik Energi Listrik




·
Teknik Listrik




·
Teknik Listrik Industri




·
Teknik Tenaga Listrik




·
Teknik Mesin




·
Teknik Mesin Industri




·
Teknik Mekatronika




·
Teknik Konversi Energi








3.
TPL (Junior Engineer / Junior Operator di  bidang Pembangkit Tenaga
·
Teknik Elektro Industri



Listrik)
·
Teknik Elektro Kontrol




·
Teknik Energi Listrik




·
Teknik Listrik




·
Teknik Listrik Industri




·
Teknik Tenaga Listrik




·
Teknik Fisika




·
Teknik Mesin




·
Teknik Mesin Industri




·
Teknik Mekatronika




·
Teknik Konversi Energi








4.
TPD (Junior Operator di bidang Pengolahan Data)
·
Ilmu Komputer




·
Informatika Industri




·
Manajemen Informatika




·
Manajemen Informatika dan Komputer




·
Manajemen Komputer




·
Manajemen Sistem Informasi




·
Sistem Informasi




·
Sistem Komputer




·
Teknik Informatika




·
Teknik Informatika Komputer




·
Teknologi Informasi




·
Teknologi Sistem Informasi








5.
PNG (Junior Officer di bidang Niaga Pengolahan Data)
·
Ilmu Komputer




·
Informatika Industri




·
Manajemen Informatika




·
Manajemen Informatika dan Komputer




·
Manajemen Komputer




·
Manajemen Sistem Informasi




·
Sistem Informasi




·
Sistem Komputer




·
Teknik Informatika




·
Teknik Informatika Komputer




·
Teknologi Informasi




·
Teknologi Sistem Informasi




·
Ilmu Ekonomi




·
Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan




·
Ilmu Hubungan Masyarakat




·
Keuangan




·
Keuangan dan Perbankan




·
Keuangan dan Perbankan Syariah




·
Manajemen




·
Manajemen Bisnis




·
Manajemen dan Perdagangan




·
Manajemen dan Studi Pembangunan




·
Manajemen Keuangan




·
Manajemen Keuangan dan Perbankan




·
Manajemen Keuangan dan Perpajakan




·
Manajemen Pemasaran




·
Manajemen Perusahaan




·
Manajemen Umum




·
Pemasaran




·
Studi Pembangunan








6.
PAS (Junior Officer Administrasi)
·
Ilmu Komputer




·
Informatika Industri




·
Manajemen Informatika




·
Manajemen Informatika dan Komputer




·
Manajemen Komputer




·
Manajemen Sistem Informasi




·
Sistem Informasi




·
Sistem Komputer




·
Teknik Informatika




·
Teknik Informatika Komputer




·
Teknologi Informasi




·
Teknologi Sistem Informasi




·
Administrasi Bisnis




·
Administrasi Bisnis Perkantoran




·
Administrasi dan Kebijakan Publik




·
Administrasi Hukum




·
Administrasi Kepegawaian




·
Administrasi Perdagangan




·
Administrasi Pembangunan




·
Administrasi Sekretari




·
Ilmu Administrasi




·
Ilmu Administrasi Bisnis




·
Ilmu Administrasi Fiskal




·
Ilmu Administrasi Niaga




·
Ilmu Kesekretariatan




·
Kesekretariatan




·
Kesekretariatan dan Administrasi Perkantoran




·
Komputerisasi Perkantoran dan Kesekretariatan




·
Manajemen Administrasi




·
Manajemen Perkantoran




·
Manajemen Personalia




·
Manajemen Personalia dan Penyuluhan




·
Manajemen Perusahaan




·
Manajemen Sumber Daya Manusia




·
Pemasaran




·
Studi Pembangunan




·
Sekretaris








7.
PAK (Junior Officer Akuntansi)
·
Akuntansi




·
Akuntansi dan Perbankan Syariah




·
Akuntansi Komputer




·
Akuntansi Perbankan




·
Akuntansi Perpajakan




·
Akuntansi Umum




·
Komputer Akuntansi




·
Komputerisasi Akuntansi




·
Manajemen Akuntansi








-0O0-

Sumber : Lowongan PLN DESEMBER